indoPetroNews.com — selanjutnya disebut indoPetro, adalah portal berita khusus minyak dan gas bumi (migas) di Indonesia. indoPetro menyajikan beragam informasi aktual terkait dunia migas, khususnya isu-isu yang menyangkut sektor hulu. indoPetro adalah portal berita satu-satunya yang khusus mengangkat informasi dan dinamika bisnis sektor hulu migas.
Informasi yang tersaji di indoPetro semuanya terkoneksi dengan kanal-kanal media sosial; baik facebook, twitter, google plus, dan linkedin. Sehingga semua berita yang di-upload secara otomatis akan langsung di-share dan terposting pada jejaring media sosial yang dimiliki oleh indoPetro.